Perkembangan Bayi 8 Bulan yang Harus Anda Ketahui
Melihat perkembangan bayi 8 bulan memang cukup menegangkan sekaligus menyenangkan. Karena sebagai orangtua pasti terus memantau setiap tahapan pertumbuhan balitanya, namun kecemasan akan selalu muncul di saat anak agak berbeda dari lainnya.
Untuk tinggi badan, pada usia 8 bulan laki-laki akan mencapai 70 cm dan perempuan sebesar 68 cm. Namun ini juga disesuaikan dengan gen yang dimiliki orangtuanya, maka dari itu jangan langsung merasa khawatir apabila perkembangan bayi agak berbeda jika dibandingkan lainnya
Kemudian di usia 8 bulan ini, mulai sering menggerakkan tangannya untuk meraih semua barang yang ada di sekitarnya. Maka dari itu sebagai orang tua hendaknya selalu waspada karena anak bisa saja mengambil benda kecil dan memasukkannya ke dalam mulut.
Jadi pada saat berkenalan dengan orang asing, bayi akan menangis kencang. Selain itu, di usia ke 8 bulan ini balita akan lebih tenang pada saat melihat keramaian atau acara televisi. Karena dia sudah mampu melihat banyaknya aktivitas menggunakan kedua matanya.
Kemampuan komunikasi pada fase ini mulai meningkat dan memang membuat bayi semakin terkesan menggemaskan dan lucu. Pasalnya, cara menyampaikan seusatunya kerap mengikuti gaya orang lain atau apa yang dilihat sebelumnya.
Selain itu pada saat meminta sesuatu seperti makan, minum atau susu, bayi akan terlihat tidak sabaran dan sedikit emosi mengharapkan bisa segera mendapatkannya. Maka dari itu jangan terlalu menunda-nunda keinginan si kecilkarena menimbulkan kerewelan nantinya.
Penambahan daging ayam dan sapi juga cukup baik untuk memenuhi kebutuhan protein bayi. Jadi jangan ragu untuk berkreasi dengan variasi makanan karena hal ini bisa menjadi proses pengenalan jenis makanan lain kepada anak usia 8 bulan. Oleh karena itu, pilihlah menu MPASI bergizi untuk bayi 8 bulan.
Pada tumbuh kembangnya, bayi akan mulai mengerti siapa saja saudara, ibu dan bapaknya sehingga pada saat digendong oleh orang asing akan melakukan penolakan karena merasa ia tidak mengenalnya. Maka dari itu maklumilah apabila anak Anda rewel pada saat berkunjung ke rumah teman.
Itulah beberapa perkembangan bayi 8 bulan yang biasa terlihat, namun apabila Anak Anda tidak mengalaminya jangan terlalu khawatir karena setiap balita memiliki daya tumbuh kembang yang berbeda. Terima kasih dan sampai jumpa.
Mengenal Perkembangan Bayi 8 Bulan
Ssaat bayi memasuki usia 8 bulan, akan banyak perubahan yang muncul di masa-masa itu. Berbagai peralihan terlihat, mulai dari gerakan motorik, sensorik hingga caranya menghadapi sesuatu membuatnya semakin terlihat menggemaskan. Berikut ulasannya:
Perkembangan Fisik
Pertumbuhan si kecil dapat dilihat dari berat badan bayi 8 bulan yang mencapai rata-rata 8 kg untuk laki-laki dan 7kg bagi perempuan. Dengan disertai meningkatnya aktivitas dan porsi makan membuat tumbuh kembangnya menjadi lebih cepat.Untuk tinggi badan, pada usia 8 bulan laki-laki akan mencapai 70 cm dan perempuan sebesar 68 cm. Namun ini juga disesuaikan dengan gen yang dimiliki orangtuanya, maka dari itu jangan langsung merasa khawatir apabila perkembangan bayi agak berbeda jika dibandingkan lainnya
Perkembangan Motorik
Pada bulan kedelapan fungsi motorik bayi mulai mengalami perkembangan cukup pesat. Seperti mulai menggerakkan kaki dan tangannya yaitu biasa disebut merangkak. Namun ada sebagian anak mengawali proses ini dengan cara yang berbeda mirip seperti sedang merayap.Kemudian di usia 8 bulan ini, mulai sering menggerakkan tangannya untuk meraih semua barang yang ada di sekitarnya. Maka dari itu sebagai orang tua hendaknya selalu waspada karena anak bisa saja mengambil benda kecil dan memasukkannya ke dalam mulut.
Perkembangan Sensorik
Selain peningkatan fungsi motorik, pada bulan kedelelapan buah hati Anda akan mengalami perubahan pada kepekaan sensoriknya. Seluruh indera di tubuhnya akan mulai aktif dan digunakan. Maka dari itu, kebanyakan di umur segini, balita akan dapat mengenali wajah anggota keluarganya.Jadi pada saat berkenalan dengan orang asing, bayi akan menangis kencang. Selain itu, di usia ke 8 bulan ini balita akan lebih tenang pada saat melihat keramaian atau acara televisi. Karena dia sudah mampu melihat banyaknya aktivitas menggunakan kedua matanya.
Perkembangan Komunikasi
Bukan hanya berupa fisik saja, perkembangan di usia 8 bulan juga mencakup kemampuan berkomunikasi. Jadi pada saat meminta makan atau susu, bayi akan mengutarakan keinginannyadengan cara menangis, berbicara terbata-bata atau bahkan menunjuk menggunakan tangannya.Kemampuan komunikasi pada fase ini mulai meningkat dan memang membuat bayi semakin terkesan menggemaskan dan lucu. Pasalnya, cara menyampaikan seusatunya kerap mengikuti gaya orang lain atau apa yang dilihat sebelumnya.
Perkembangan Emosi
Perkembangan bayi 8 bulan juga menimbulkan perubahan pada rasa emosinya. Contohnya seperti akan ditinggalkan oleh ibunya pergi, balita akan marah dan menangis untuk mendapatkan gendongan dan belaian kembali.Selain itu pada saat meminta sesuatu seperti makan, minum atau susu, bayi akan terlihat tidak sabaran dan sedikit emosi mengharapkan bisa segera mendapatkannya. Maka dari itu jangan terlalu menunda-nunda keinginan si kecilkarena menimbulkan kerewelan nantinya.
Peralihan Makanan
Bayi di usia 8 bulan akan mengalami peralihan dari makanan yang teksturnya halus menjadi sedikit lebih kasar dan padat. Jadi Anda dapat mulai memberikan nasi tim lunak dengan campuran sayuran, susu, keju atau kacang-kacangan.Penambahan daging ayam dan sapi juga cukup baik untuk memenuhi kebutuhan protein bayi. Jadi jangan ragu untuk berkreasi dengan variasi makanan karena hal ini bisa menjadi proses pengenalan jenis makanan lain kepada anak usia 8 bulan. Oleh karena itu, pilihlah menu MPASI bergizi untuk bayi 8 bulan.
Kecemasan pada Orang Asing
Di usianya ke 8 bulan, membuat fungsi sensorik bayi berkembang lebih baik sehingga akan merasa nyaman dengan orang yang sering ada disekitarnya. Maka dari itu biasanya anak akan sedikit rewel apabila diajak ke tempat ramai.Pada tumbuh kembangnya, bayi akan mulai mengerti siapa saja saudara, ibu dan bapaknya sehingga pada saat digendong oleh orang asing akan melakukan penolakan karena merasa ia tidak mengenalnya. Maka dari itu maklumilah apabila anak Anda rewel pada saat berkunjung ke rumah teman.
Itulah beberapa perkembangan bayi 8 bulan yang biasa terlihat, namun apabila Anak Anda tidak mengalaminya jangan terlalu khawatir karena setiap balita memiliki daya tumbuh kembang yang berbeda. Terima kasih dan sampai jumpa.